PENDIDIKAN INKLUSIF TERHADAP PENYANDANG DISABILITAS DI SLB NEGERI KELEYAN BANGKALAN

Authors

  • Olivia Ayu Wulandary Universitas Trunojoyo Madura
  • Nova Estu Harsiwi Universitas Trunojoyo Madura

DOI:

https://doi.org/10.62567/micjo.v1i3.191

Keywords:

Anak Berkebutuhan Khusus, pendidikan inklusif

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana Pendidikan inklusif di Sekolah Luar Biasa Negeri Keleyan Bangkalan yang mencakup analisis terhadap upaya yang telah dilakukan dan tantangan yang masih dihadapi untuk mengintegrasikan siswa penyandang disabilitas sepenuhnya dalam sistem pendidikan. Ini melibatkan evaluasi terhadap strategi pendidikan, fasilitas yang tersedia, serta kesadaran dan penerimaan sosial terhadap penyandang disabilitas. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif deskriptif. Adapun dalam pengumpulan data peneliti menggunakan teknik pengumpulan data dengan melakukan wawancara dan observasi. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa penerapan pendidikan inklusif di SLB Negeri Keleyan Bangkalan ini telah membuat langkah signifikan dalam menyediakan akses pendidikan yang lebih adil dan inklusif bagi anak-anak penyandang disabilitas, termasuk tunanetra dan tunarungu. Melalui penyediaan fasilitas dan sumber daya khusus yang memenuhi kebutuhan belajar siswa penyandang disabilitas, sekolah telah berupaya memastikan bahwa setiap siswa memiliki kesempatan yang sama untuk belajar dan mengembangkan potensi mereka.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afriani, A. B., Wilmanda, G., & Gamaradika, A. J. (2023). Difabel di Pusat: Artificial Intelligence dan Bazar Platform sebagai Medium Inklusif Sistem Edukasi. Prosiding Seminar Nasional Kemahasiswaan, 1(1), 1–9. Diambil dari https://jurnal.fkip.unismuh.ac.id/index.php/prosidingunimbone/article/view/1446

Dermawan, O. (2013). Strategi pembelajaran bagi anak berkebutuhan khusus di slb. Psympathic: Jurnal Ilmiah Psikologi, 6(2), 886–897.

Desa, M. V. (2022). Efektivitas Penerapan Model Komunikasi Total Bagi Anak Tunarungu Di Bhakti Luhur. Jurnal Pelayanan Pastoral, 3(2), 120–126.

Dewi, D. P. (2018). Asesmen sebagai upaya tindak lanjut kegiatan identifikasi terhadap anak berkebutuhan khusus. Wahana, 70(1), 17–24.

Haryemi, I., & Harsiwi, N. E. (2023). Analisis Fasilitas Dan Kegiatan Pembelajaran Siswa Di SLB Negeri Keleyan. Jurnal Ilmiah Dan Karya Mahasiswa, 1(3), 73–86. https://doi.org/10.54066/jikma.v1i3.378

Hattie, J., & Hattie, K. (2022). 10 Steps to Develop Great Learners: Visible Learning for Parents. Routledge. Diambil dari https://www.taylorfrancis.com/books/mono/10.4324/9781003257028/10-steps-develop-great-learners-john-hattie-kyle-hattie

Hidayati, F. N. (2017). Pengaruh penggunaan metode montessori terhadap kemampuan mengenal konsep lambang bilangan anak tunarungu taman kanak-kanak di SLB-B YRTRW Surakarta tahun pelajaran 2016/2017. Diambil dari https://digilib.uns.ac.id/dokumen/detail/72372/

Husna, F., Yunus, N. R., & Gunawan, A. (2019). Hak mendapatkan pendidikan bagi anak berkebutuhan khusus dalam dimensi politik hukum pendidikan. SALAM: Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I, 6(2), 207–222. Diambil dari https://www.academia.edu/download/94547825/pdf.pdf

Lukman, F. I. (2022). Perancangan Learning Center Khusus Anak Penyandang Autisme dengan Pendekatan Arsitektur Perilaku di Kota Yogyakarta (PhD Thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta). Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Diambil dari http://e-journal.uajy.ac.id/28086/

Maciver, D., Rutherford, M., Arakelyan, S., Kramer, J. M., Richmond, J., Todorova, L., … Finlayson, I. (2019). Participation of children with disabilities in school: A realist systematic review of psychosocial and environmental factors. PloS one, 14(1), e0210511.

Mais, A. (2016). Media pembelajaran anak berkebutuhan khusus (ABK): Buku referensi untuk guru, mahasiswa dan umum. Pustaka Abadi. Diambil dari https://books.google.com/books?hl=id&lr=&id=YJplDwAAQBAJ&oi=fnd&pg=PR5&dq=penggunaan+teks+braille,+alat+bantu+dengar+untuk+anak+berkebutuhan+khsus&ots=xini_NVm-9&sig=qvUh0CCV78FJQi0ofrWbi7qKQwc

Ndoya, M. K., Dhera, M. M., Awu, Y., & Nono, U. (2023). Efektivitas Pelatihan Bagi Guru Untuk Meningkatkan Kemampuan Identifikasi Anak Berkebutuhan Khusus Di Sekolah Inklusi. Jurnal Pendidikan Inklusi Citra Bakti, 1(1), 50–59.

Online, H. (2020). Ini Kewajiban Pemerintah Terkait Penyelenggaraan Pendidikan Peserta Didik Disabilitas. Hukum Online. Diambil dari https://www.hukumonline.com/berita/a/ini-kewajiban-pemerintah-terkait-penyelenggaraan-pendidikan-peserta-didik-disabilitas-lt5e5cb3020a996/

Sekolah sebagai Ruang Aktualisasi dan Apresiasi Anak Berkebutuhan Khusus—Kompas.id. (t.t.). Diambil 9 Juni 2024, dari https://www.kompas.id/baca/riset/2023/11/14/sekolah-sebagai-ruang-aktualisasidan-apresiasi-anak-berkebutuhan-khusus

Tomlinson, C. A., & Strickland, C. A. (2005). Differentiation in practice: A resource guide for differentiating curriculum, grades 9-12. ASCD. Diambil dari https://books.google.com/books hl=id&lr=&id=iI_gEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PP1&dq=Carol+Ann+Tomlinson+added+that+the+development+of+various+models+and+strategies+for+differential+teaching+aims+to+accommodate+individual+student+differences+in+the+classroom.&ots=q6rk146kYv&sig=nKoGJ6L28VFNFUDXaQlmLWuR5ak

Wijaya, M. M., & Supriyono, S. (2022). PENGEMBANGAN PENDIDIKAN INKLUSI: ARGUMENTASI DAN TANTANGAN DI ERA MODERN. MIMIKRI, 8(2), 415–431. Diambil dari https://blamakassar.e-journal.id/mimikri/article/view/838

Zahra, L. (2023). Membangun masyarakat inklusi (Strategi Komunikasi Pemerintah Kota Yogyakarta dalam Meningkatkan Kesadaran Masyarakat terhadap Disabilitas Intelektual). Jurnal Representamen Vol, 9(01). Diambil dari https://jurnal.untag-sby.ac.id/index.php/representamen/article/view/7487

Published

2024-07-30

How to Cite

Ayu Wulandary , O., & Harsiwi , N. E. (2024). PENDIDIKAN INKLUSIF TERHADAP PENYANDANG DISABILITAS DI SLB NEGERI KELEYAN BANGKALAN. Multidisciplinary Indonesian Center Journal (MICJO), 1(3), 1527–1537. https://doi.org/10.62567/micjo.v1i3.191

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>