EFEKTIVITAS PELAYANAN PERIZINAN BERBASIS ONLINE DI DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU (DPMPTSP) KOTA BATAM TAHUN 2022

Authors

  • Fiona Dwi Yanti Universitas Maritim Raja Ali Haji
  • Novi Winarti Universitas Maritim Raja Ali Haji
  • Ryan Anggria Pratama Universitas Maritim Raja Ali Haji

DOI:

https://doi.org/10.62567/micjo.v1i1.48

Keywords:

Efektivitas, Pelayanan, Perizinan

Abstract

Penelitian ini mendeskripsikan tentang Efektivitas Pelayanan Perizinan Berbasis Online di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Batam, menghadapi sejumlah masalah yakni perizinan yang  keluar tidak sesuai Standar Operasional Prosedur (SOP), kurangnnya informasi mengenai Online Single Submission Risk Based Approach  (OSS-RBA) dan masih lemahnya pemahaman para pelaku usaha dan pentingnya legalitas usaha,selain itu sistem online yang sering tidak dapat di akses. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana efektivitas pelayanan perizinan penanaman modal di DPMPTSP Kota Batam, dengan menggunakan teori Campbell. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif,adapun instrument penelitiannya yaitu pedoman wawancara, dokumentasi, sumber data penelitian ini adalah hasil wawancara. Adapun hasilnya adalah pelaksanaan pelayanan perizinan berbasis online di Kota Batam sudah berjalan dalam memberikan kemudahan perizinan tetapi masih belum efektif. Pada indikator keberhasilan program, masih lemahnya antusias dan pemahaman masyarakat sebagai pelaku usaha terkait dengan OSS, indikator kedua keberhasilan sasaran,masih banyak pelaku usaha yang tidak tahu pentingnya legalitas bagi pelaku usaha. Pada indikator ketiga kepuasan terhadap program, memiliki nilai hasil indeks kepuasan masyarakat yang bermutu dan pengaduan melalui SPAN Lapor langsung direspon oleh DPMPTSP. Pada indikator keempat input dan output,pentingnya sosialisasi kepada masyarakat dalam menggunakan pelayanan izin usaha OSS-RBA, selain itu masih adanya perizinan yang dikeluarkan tidak sesuai SOP karena sistem OSS tidak dapat diakses sehingga DPMPTSP tidak bisa memverifikasi. Pada indikator kelima pencapaian tujuan menyeluruh, perizinan berbasis online sudah tercapai dalam tujuannya meskipun dalam pelaksanaanya masih ada beberapa kendala.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Damanik, berlin joan, Hasyim, Pratiwi, I., Butarbutar, M., Purba, S., Ismail, M., & Syukriah, akbari elijihad. (2023). Pengantar Manajemen Pelayanan Publik (R. Watrianthos (ed.)). Yayasan Kita Menulis.

Fadhallah. (2021). Wawancara. UNJ Press.

Fiantika, F. rita, Wasil, M., Jumiyati, S., Honesti, L., Wahyuni, S., Mouw, E., Jonata, Mashudi, I., Hasanah, N., Maharani, A., Ambarwati, K., Noflidaputri, R., Nuryami, & Waris, L. (2022). Metodelogi Penelitian Kualitatif (Y. Novita (ed.)). PT. Global Eksekutif Teknologi.

Futum Hubaib, J. B. A. J. dan. (2021). Konsep Pelayanan Publik Di Indonesia (Analisis Literasi Penyelenggaraan Pelayanan Publik di Indonesia). Dedikasi, 22(2), 105.

Irfadat, T. (2021). Kualitas Pelayanan Publik Pada Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil. Jakad Media Publishing.

Ismaya, N., Mustafa, La, O., & Jopang. (2022). Kualitas Pelayanan Publik (T. Q. Media (ed.)). CV.Penerbit Qiara Media.

Nugroho, Sapto, S., & Haryani, Tri, A. (2021). Hukum Perizinan Berbasis OSS (Online Single Submission) (Sarjiyati (ed.)). Lakeisha.

Sawir, M. (2020). Birokrasi Pelayanan Publik Konsep , Teori Dan Aplikasi. Deepublish.

Semil, N. (2018). Pelayanan Prima Instansi Pemerintah Kajian kritis pada sistem pelayanan publik di Indonesia. Kencana.

Triana, A. (2019). Peran Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan Keluarga Berencana Dalam Mengatasi Kekerasan Terhadap Perempuan Dan Anak Di Kota Balikpapan. Sosiatri Sosiologi, 7(23), 184–195.

Victorianus, & Puang, R. (2015). Hukum Pendirian Usaha Dan Perizinan. Deepublish. 1

Wagiman, Heriani, I., Iwan Henri Kusnadi, S. A., Hamid, A., Roli Pebrianto, K. R., & Henry Kristian Siburian, N. R. Y. (2023). Hukum Tata Ruang (M. Sari (ed.)). Global Eksekutif Teknologi.

Dari skripsi/tesis/desertasi/jurnal:

Dewi, A. K. (2022). Efektivitas Pelayanan Perizinan Melalui Sipto Di Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Kudus Provinsi Jawa Tengah. Diploma Thesis, Institut Pemerintahan Dalam Negeri., 1–13.

Juliansyah, E., Negara, J. A., Juliansyah, E., & Ibu, B. (2018). Analisis kualitas pelayanan pada kantor kelurahan bugis kota samarinda. Administrasi Publik, 2(2), 1–13.

Lihardi, M. indah, & Freffy, H. T. R. (2021). Efektivitas Pelaksanaan Program BantuanLangsung Tunai Dana Desa Pada Masa Pandemi Covid-19 di Desa Teratak Jering Kecamatan Kuantan Hilir Seberang Kabupaten Kuantan Singingi. Pendidikan Tambusai, 5(2614–3097), 7521–7526.

Marlin, M., Daud, L., & Marthen, K. (2019). Pelayanan Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap Online Di Kota Manado. Jurnal Jurusan Ilmu Pemerintah, 3(3), 1–11.

Maulana, R., & Jamhir. (2020). Konsep Hukum Perizinan Dan Pembangunan. Jurnal Justisia, 21(1), 1–9.

Mirfaq, R., Gunawan, W., & Akbar, I. (2021). Efektivitas Sistem Pelayanan Perizinan Online Di Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Tasikmalaya Tahun 2019. Jurnal Administrasi Pemerintahan (Janitra), 1(2), 88–100.

Nala, M. M. S. J., & Nastia. (2020). Evaluasi Kinerja Aparatur Sipil Negara Dalam Pelayanan Publik Di Kantor Kecamatan Lasalimu Selatan Kabupaten Buton. Jurnal Studi Ilmu Pemerintahan, 1(1), 1–23.

Nur’aini, A. (2021). Efektivitas Pelayanan Publik Pada Kantor Kelurahan Leok 1 Kecamatan Biau Kabupaten Buol. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(10), 1–208.

Rizky Fitriyansyah, Aries Djaenuri, & Mansyur. (2020). Efektivitas Pelayanan Terpadu Satu Pintu Dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik Di Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Aceh. Visioner : Jurnal Pemerintahan Daerah Di Indonesia, 12(4), 685–694.

Salsabila, A. (2021). Efektivitas Pelayanan Izin Usaha melalui Online single submission di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Bogor. Nucl. Phys., 104–116.

Savinatunazah, V. (2019). Efektivitas Pelayanan Perizinan Berbasis Online Di Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Ciamis. Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara, 6(2), 70–77.

Sholihah, K. A. (2019). Efektivitas Penyelenggaraan Pelayanan Perizinan Dan Penanaman Modal Berbasis Online Terhadap Usaha Kecil Dan Menengah (Studi Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Batanghari). 9–25.

Suhartoyo, S. (2019). Implementasi Fungsi Pelayanan Publik dalam Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP). Administrative Law and Governance Journal, 2(1), 143–154.

Taufik, A., Bahri, S., & Juharni. (2022). Efektivitas Pelayanan Perizinan Pada Dinas Penanaman Modal Dan Perizinan Terpadu Satu Pintu Provinsi Sulawesi Selatan The Effectiveness of Licensing Services at The One Door Integrated Licensing and Investment. Jurnal Paradigma Administrasi Negara, 5(1), 28–34.

Published

2024-02-08

How to Cite

Yanti, F. D., Winarti , N., & Pratama , R. A. (2024). EFEKTIVITAS PELAYANAN PERIZINAN BERBASIS ONLINE DI DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU (DPMPTSP) KOTA BATAM TAHUN 2022. Multidisciplinary Indonesian Center Journal (MICJO), 1(1), 420–430. https://doi.org/10.62567/micjo.v1i1.48

Similar Articles

1 2 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.