PENGARUH PENYULUHAN ANTI-NARKOBA TERHADAP REMAJA DI KEPENGHULUAN RANTAU PANJANG KANAN

Authors

  • Fetmi Silvana Universitas Riau
  • Ahmadi Ihsan Ananda Universitas Riau
  • Annisa Fitriani Husada Universitas Riau
  • Melani Putri Manelsi Universitas Riau
  • Fidiya Agusti Universitas Riau
  • Dimas Bahari Universitas Riau
  • Silvia Ulandari Oktaviani Universitas Riau
  • Zahara Salsabilla Universitas Riau
  • Gusti Okta Fadly Universitas Riau
  • Rafly Wirangga Universitas Riau
  • Luna Nadini Achmad Universitas Riau

DOI:

https://doi.org/10.62567/micjo.v1i4.313

Keywords:

Anti Narkoba, Remaja, Perubahan Sikap, Penyuluhan

Abstract

Penyalahgunaan narkoba di kalangan merupakan masalah sosial yang kompleks dan memerlukan intervensi yang efektif. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh penyuluhan anti-narkoba terhadap perubahan pengetahuan, sikap, dan perilaku remaja di Kepenghuluan Rantau Panjang Kanan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatfi. Penyuluhan dilakukan selama sehari  dengan materi yang mencakup bahaya narkoba, cara pencegahan, dan pengenalan layanan rehabilitasi. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan signifikan pada tingkat pengetahuan dan sikap positif terhadap bahaya narkoba setelah mengikuti penyuluhan. Selain itu, terdapat perubahan perilaku yang lebih baik dalam hal penghindaran terhadap risiko penyalahgunaan narkoba. Penelitian ini menyimpulkan bahwa penyuluhan anti-narkoba memiliki efek positif dalam meningkatkan kesadaran dan mengurangi niat penyalahgunaan narkoba di kalangan remaja. Oleh karena itu, program penyuluhan yang berkesinambungan dan melibatkan berbagai pihak perlu terus ditingkatkan sebagai bagian dari upaya pencegahan penyalahgunaan narkoba di daerah pedesaan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ardiyansyah, M, A. M. (2023). Penyuluhan Bahaya Narkoba Di Kepenghuluan Bagan Manunggal Kabupaten Rokan Hilir. 1–14. https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK558907/

Chairani, S. D., Riswana, I., Harahap, R., Nainggolan, N. M., & Kesogihen, M. (2022). Pengaruh Penyuluhan Terhadap Pengetahuan Mengenai Bahaya Narkoba dan Pencegahannya di SMP Negeri 2 Sei Rampah. PubHealth Jurnal Kesehatan Masyarakat, 1(1), 108–111. https://doi.org/10.56211/pubhealth.v1i1.59

Muhsin. (2023). Peran Babinsa Kodim 0204/Ds Desa Rant Au PanjangMengurangi Narkoba Di Desa Rant Au P AnjangKecamatan Pant Ai Labu KabupatenDeli Serdang. Jurnal Repository UMA.

Published

2024-10-30

How to Cite

Silvana, F., Ananda, A. I., Husada, A. F., Manelsi, M. P., Agusti, F., Bahari, D., … Achmad, L. N. (2024). PENGARUH PENYULUHAN ANTI-NARKOBA TERHADAP REMAJA DI KEPENGHULUAN RANTAU PANJANG KANAN. Multidisciplinary Indonesian Center Journal (MICJO), 1(4), 1709–1713. https://doi.org/10.62567/micjo.v1i4.313

Similar Articles

<< < 1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.