PENGARUH SOSIAL MEDIA MARKETING DAN BRAND TRUST TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA APLIKASI SHOPEE (STUDI KASUS DI KOTA SUKABUMI)

Authors

  • Abdullathif Assidiq Abdul Universitas lingga buana PGRI Sukabumi
  • Moh Faturrahman Universitas Linggabuana PGRI Sukabumi
  • Wawan Ruswandi Universitas Linggabuana PGRI Sukabumi

DOI:

https://doi.org/10.62567/ijosse.v2i1.1977

Keywords:

Sosial Media Marketing, Brand Trust, Keputusan Pembelian

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan memahami pengaruh Social Media Marketing dan Brand Trust terhadap Keputusan Pembelian pada aplikasi Shopee dengan studi kasus di Kota Sukabumi. Pendekatan yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan metode asosiatif, yang berfokus pada hubungan antarvariabel. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Kota Sukabumi yang menggunakan aplikasi Shopee, dengan jumlah yang tidak diketahui. Pengambilan sampel dilakukan menggunakan metode non-probability sampling melalui teknik accidental sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner yang diukur menggunakan skala Likert, sedangkan pengolahan data dilakukan dengan bantuan perangkat lunak SmartPLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Social Media Marketing dan Brand Trust berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Strategi pemasaran yang memanfaatkan berbagai platform media sosial untuk menyebarkan konten menarik dan interaktif mampu mendorong minat serta keinginan konsumen untuk membeli produk atau layanan yang ditawarkan. Sementara itu, Brand Trust memberikan rasa aman dan mengurangi keraguan konsumen dalam pengambilan keputusan pembelian. Dengan demikian, perusahaan perlu mengelola kedua faktor tersebut secara efektif untuk meningkatkan keputusan pembelian sekaligus membangun loyalitas konsumen terhadap merek.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amruddin, I. W. D. D. E., Ruswandi, M. U. A. W., Putra, W. D. F. I. G. C., & Yuliastuti, I. A. N. (2022). Metodologi Penelitian Manajemen. In Get Press Indonesia (pp. 1–134).

Barreto, A., Hadikusumo, R. A., & Ruswandi, W. (2025). The Journal of Academic Science Digital Transformation as a Catalyst for Business Performance and Competitive Dynamics in Emerging Economies. The Journal of Academic Science, 2(4), 1228–1238.

Ekonomi.bisnis.com. (2025). Shopee Jadi Raja E-Commerce di RI, TikTok Shop Pepet Tokopedia. Https://Ekonomi.Bisnis.Com/Read/20250807/12/1900286/Shopee-Jadi-Raja-e-Commerce-Di-Ri-Tiktok-Shop-Pepet-Tokopedia?Utm_source=chatgpt.Com#goog_rewarded.

Eliya Putri Aprilia, & Didit Darmawan. (2025). Pengaruh Desain Produk terhadap Keputusan Pembelian Produk Elektronik. MASMAN Master Manajemen, 3(1), 50–61. https://doi.org/10.59603/masman.v3i1.709

Fontain, M. M., Mahmud, & Sumarni. (2025). Pengaruh Sosial Media Marketing, Service Quality, Dan E-Wom Terhadap Purchase Intention Pada Kafe Delima Dompu. Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi, 8(2), 759–774. https://doi.org/10.57178/paradoks.v8i2.1212

Fredy Djami, R. M. (2025). Analisis Pengaruh Brand Trust Terhadap Brand Loyalty pada Aplikasi E-Wallet Dana. Mister (Journal of Multidisciplinary Inquiry in Science, Technology and Educational Reserach), 2(1), 621–633. https://jurnal.serambimekkah.ac.id/index.php/mister/article/view/2505

Henry, W. W. (2025). PENGARUH BRAND EXPERIENCE, BRAND SATISFACTION DAN BRAND TRUST TERHADAP BRAND LOYALTY PADA PRODUK APPL. Jurnal Nusa Manajemen, 2(2), 228–250.

I Wayan Prawira, I. G. K. W., & Widagda, I. G. N. J. A. (2025). Peran Brand Trust Memediasi Pengaruh Social Media Marketing Terhadap Purchase Decision Produk Khaf pada Tiktok Shop. E-Jurnal Manajemen, 14(8), 647–666.

Mayangsari, M., & Aminah, S. (2022). Pengaruh Penilaian Produk, Promosi dan Layanan COD (Bayar di Tempat) Terhadap Keputusan Pembelian pada Marketplace Shopee di Sidoarjo. Ekonomis: Journal of Economics and Business, 6(2), 498. https://doi.org/10.33087/ekonomis.v6i2.592

Mohamad Musa Abdullah, Dede R Oktini, & Dedy Ansari Harahap. (2022). Pengaruh Social Media Marketing dan Brand Awareness terhadap Keputusan Pembelian pada E-Commerce Shopee di Kota Bandung. Bandung Conference Series: Business and Management, 2(1). https://doi.org/10.29313/bcsbm.v2i1.2405

Nawangsari, S., & Ariyatanti, N. (2023). Pengaruh Social Media Marketing, Brand Image, Dan Fitur Layanan Terhadap Keputusan Pembelian Pada E – Commerce Shopee (Studi Kasus Pengguna Shoppe Di Kab.Tangerang). SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah, 2(3), 563–574. https://doi.org/10.55681/sentri.v2i3.592

Ngadimen, A. N., & Widyastuti, E. (2021). Pengaruh social media marketing, online customer review, dan religiusitas terhadap keputusan pembelian konsumen shopee di masa pandemi Covid-19 dengan …. … and Digital …, 1(2), 122–134. http://journal.nurscienceinstitute.id/index.php/jmdb/article/view/134%0Ahttps://journal.nurscienceinstitute.id/index.php/jmdb/article/download/134/64

Noviyanti, S., Hamidi, D. Z., & Ruswandi, W. (2022). PENGARUH KEPERCAYAAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MELALUI ONLINE SHOP (Studi Empiris kepada Pengguna Shopee di Sukabumi). Jurnal Manajemen Bisnis Almatama, 1(1), 17–28. https://doi.org/10.58413/jmba.v1i1.235

Nurhafizah, I., Adji Kusuma, K., Sukmono, R. A., Manajemen, P. S., Bisnis, F., & Kusuma, K. A. (2025). Pengaruh Viral Marketing, Brand Ambassador, Brand Trust, dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian pada Live Tiktok Shop. Jambura Journal of Educational Management, 6, 189–205. https://ejournal-fip-ung.ac.id/ojs/index.php/JJEM/article/view/3759

Pratama, M. R. A., & Mulyana. (2025). Pengaruh Social Media Marketing dan Email Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Ulang Dengan Customer Trust Sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Bisnis Manajemen Dan Akuntansi, 5(2), 69–83.

Putri Anjaswati, D., & Istiyanto, B. (2023). Pengaruh Brand Trust, E-wom, dan Gaya Hidup Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Aplikasi Shopee di Solo Raya The Effect of Brand Trust, E-wom, and Lifestyle on Purchase Decision Through The Shopee Application in Solo Raya. Jrea : Jurnal Riset Ekonomi Dan Akuntansi, 1(2), 51–61. https://doi.org/10.54066/jrea-itb.v1i2.259

Resmanasari, D., Ruswandi, W., & Setiadi, S. (2020). Pengaruh Kepercayaan, Keamanan dan Persepsi Akan Resiko terhadap Keputusan Pembelian Belanja Online. Jurnal Ekonomak, VI(2), 16–23. http://ejournal.stiepgri.ac.id/index.php/ekonomak/article/view/153

Tasya Putri Nuria, Eka Jumarni Fithri, & Anggeraini Oktarida. (2023). Pengaruh Social Media Marketing, Brand Awareness, Brand Engagement Terhadap Purchase Intention. Jurnal Ekonomi Trisakti, 23(1), 1765–1773. https://ejurnal.politeknikpratama.ac.id/index.php/jekombis/article/view/2589

Tegar Wijaya Suwardi, & Dony Oktariswan. (2025). Pengaruh Customer Engagement, Brand Trust, Promosi Terhadap Loyalitas Pelanggan di Brand Executive. MANABIS: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 4(2), 140–150. https://doi.org/10.54259/manabis.v4i2.4434

theleap.id. (2025). Indonesia’s E-Commerce Market Hits Rp487 Trillion in 2024, Leads Southeast Asia’s Digital Economy. Https://Theleap.Id/Detail/2193/Indonesia-s-e-Commerce-Market-Hits-Rp487-Trillion-in-2024-Leads-Southeast-Asia-s-Digital-Economy?Utm_source.

Tri Wani Saragih, Siti Nurnabilla, Didik Gunawan, I. M. (2025). PENGARUH SOSIAL MEDIA MARKETING, CONTENT DAN ONLINE REVIEW TERHADAP LOYALITAS PENGUNJUNG KEBUN BINATANG RZOO & PARK. Brajah Journal (Jurnal Pembelejaran Dan Pengembangan Diri), 5(1), 41–58.

Published

2026-01-08

How to Cite

Abdul, A. A., Faturrahman, M., & Ruswandi, W. (2026). PENGARUH SOSIAL MEDIA MARKETING DAN BRAND TRUST TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA APLIKASI SHOPEE (STUDI KASUS DI KOTA SUKABUMI). Indonesian Journal of Social Science and Education (IJOSSE), 2(1), 209–220. https://doi.org/10.62567/ijosse.v2i1.1977

Similar Articles

<< < 4 5 6 7 8 9 

You may also start an advanced similarity search for this article.