ANALISIS PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN IPA DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI SISWA DI SD

Authors

  • Delia Kurniawati UIN Jurai Siwo Lampung
  • Leni Rafiatul Hidayah Universitas Islam Negeri Jurai Siwo Lampung
  • Putri Dewi Harsanti Universitas Islam Negeri Jurai Siwo Lampung
  • Tantri Rahma Suci Universitas Islam Negeri Jurai Siwo Lampung

DOI:

https://doi.org/10.62567/ijete.v1i2.1754

Keywords:

Media Gambar, Motivasi Belajar, Pembelajaran IPA, Sekolah Dasar, Literatur Review

Abstract

Penelitian ini merupakan studi literatur review yang bertujuan untuk menganalisis efektivitas penggunaan media gambar dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) terhadap peningkatan motivasi belajar siswa Sekolah Dasar (SD). Metode penelitian yang digunakan adalah studi kepustakaan (library research), yaitu dengan menelaah dan mengkaji berbagai hasil penelitian terdahulu yang relevan. Data diperoleh dari 48 sumber pustaka berupa jurnal ilmiah, tesis, dan laporan penelitian yang diterbitkan pada rentang tahun 2015–2025. Analisis data dilakukan dengan pendekatan deskriptif kualitatif, melalui tahapan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil analisis, diketahui bahwa 84% penelitian menunjukkan adanya peningkatan motivasi belajar yang signifikan setelah penggunaan media gambar dalam pembelajaran IPA, 11% penelitian menunjukkan peningkatan dalam kategori sedang, dan 5% penelitian menyatakan pengaruh yang rendah akibat keterbatasan media atau kurangnya kreativitas guru dalam penerapannya. Hasil kajian menunjukkan bahwa media gambar dapat membantu siswa memahami konsep IPA yang bersifat abstrak menjadi lebih konkret, menarik perhatian, serta meningkatkan rasa ingin tahu dan partisipasi aktif siswa dalam proses pembelajaran.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amakraw, Yolanda, and Niermadani Kartika. 2022. “Strategi Implementasi Praktikum Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Untuk Siswa Sekolah Dasar Dan Menengah.” Science Education Research (Search) Journal 1 (1): 34–41. https://e-jurnal.iainsorong.ac.id/index.php/jaser/article/view/1236.

Ariyani, Dessy. 2022. “Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA Dengan Menerapkan Model Pembelajan Picture And Picture” 8 (April): 66–74.

Dina, Risma, Mardiani Mardiani, Nur Jannah, and Praja Winata. 2025. “Prinsip Dan Kriteria Pemilihan Media Pembelajaran.” Jurnal Generasi Tarbiyah: Jurnal Pendidikan Islam 4 (1): 1–10. https://doi.org/10.59342/jgt.v4i1.344.

Fatmawati, Fatmawati. 2019. “Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Dengan Bantuan Media Gambar Terhadap Motivasi Dan Hasil Belajar Ipa Siswa Kelas V Sd 110 Jekka.” Jurnal Pendidikan Dasar Dan Keguruan 4 (2): 13–22. https://doi.org/10.47435/jpdk.v4i2.315.

Febrianto, A., Chan, R., & Karoma, K. 2025. “Analisis Hubungan Kepribadian Siswa Dengan Karakteristik Kognitif Dan Afektif Dalam Pembelajaran: Kajian Studi Literatur. Jurnal Pendidikan Indonesia: Teori, Penelitian, Dan Inovasi, 5(3).” 5 (3). https://doi.org/10.59818/jpi.v5i3.1639.

Hilman, Megawati Mahalil Asna. 2022. “SABILUL MUTTAQIN MOJOKERTO Megawati Mahalil Asna.”

Husairi. 2021. “Alifbata: Jurnal Pendidikan Dasar” 1 (2): 17–32.

Hutagalung, Ferdianto, Sriyanti Br Pasaribu, Puput Sarah Hutabarat, and Helena. DKK Turnip. 2025. “Konsep Dasar Motivasi.” Diakses Dari: Http://Eprints. Dinus. Ac. Id/14531/1 … 3 (1): 42–53. http://eprints.dinus.ac.id/14531/1/[Materi]_Desy_Herma_Fauza,_SE.,_MM_-_BAB_10._MOTIVASI.pdf.

Kholifah, Puput Nur, Nazwa Putri Heriansyah, Siva Nurjannah, Anisiyah Nur Hafni, Aulia Radiatul Janah, Muhammad Chikal Albantani, Novita Nur Istiqomah, et al. 2024. “Peran Gambar Sebagai Media Pembelajaran Efektif Di SMP Negeri 2 Petir.” Gudang Jurnal Multidisiplin Ilmu 2 (12): 34–37. https://gudangjurnal.com/index.php/gjmi/article/view/501.

Laili Rahmi, Delya Yuswanti. 2021. “Meningkatan Motivasi Belajar Menggunakan Model Pembelajaran Picture and Picture Pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam” 1 (2): 73–85.

Nadila Putri Lestari, and Ari Suriani. 2025. “Peran Media Gambar Dalam Meningkatkan Pemahaman Siswa Terhadap Materi IPA Di Sekolah Dasar.” Jurnal Nakula : Pusat Ilmu Pendidikan, Bahasa Dan Ilmu Sosial 3 (4): 219–26. https://doi.org/10.61132/nakula.v3i4.1951.

Ni Made Arie Kusuma Putri, Ni Wayan Suniasih. 2022. “Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Melalui Media Powerpoint Interaktif Berbasis Kontekstual Pada Muatan IPA Kelas IV SD” 10 (2): 233–43.

Padhillah. 2024. “PENINGKATKAN MOTIVASI SISWA MENGGUNAKAN MODEL PICTURE AND PICTURE DI KELAS III SDN 12 PANAI HILIR” 11 (2): 100–121.

Ricardo, and Rini Intanssari Meilani. 2017. “Impak Minat Dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa (The Impacts of Students’ Learning Interest and Motivation on Their Learning Outcomes).” Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran 1 (1): 79–92. http://ejournal.upi.edu/index.php/jpmanper/article/view/00000.

Rusmini, Mimin. 2021. “141 Inclusive: Journal of Special Education” VII (01): 141–49.

Safitri. 2023. “Media Gambar, Motivasi, Hasil Belajar IPA.” Jurnal Primary Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau 7 (April): 137–48.

Sari, Indah. 2018. “Motivasi Belajar Mahasiswa Program Studi Manajemen Dalam Penguas.” Manajemen Tools 9 (1): 41–52. http://jurnal.pancabudi.ac.id/index.php/JUMANT/article/view/191.

Septriyani Gebi, Mila Lestari, Vera Rosdianti, Renita, Nona Riswana. 2022. “PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA SD MELALUI MEDIA GAMBAR STKIP Rokania-Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Abstrak” 3 (1): 32–38.

Silahuddin, Pengenalan Klasifikasi, Karakteristik, Dan Fungsi Media Pembelajaran Ma Al-Huda Karang MelatiAnang. 2022. “Pengenalan Klasifikasi, Karakteristik, Dan Fungsi Media Pembelajaran Ma Al-Huda Karang Melati.” Idaarotul Ulum (Jurnal Prodi MPI) 4 (02 (Desember)): 162–75.

Tafonao, Talizaro. 2018. “Peranan Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa.” Jurnal Komunikasi Pendidikan 2 (2): 103. https://doi.org/10.32585/jkp.v2i2.113.

Tembang, Yonarlianto, and Sulton Suharjo. 2017. “Melalui Model Pembelajaran Think Pair Share Berbantuan Media Gambar Di Sekolah Dasar.” Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan 2 (6): 812–17.

Wahyuni, Ayu Sri. 2022. “Jurnal Pendidikan MIPA” 12:118–26.

Wora, Theresia Wea, Anselmus Boy Baunsele, Adry Gabriel Sooai, and Merpiseldin Nitsae. 2023. “Pemanfaatan Media Gambar Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar” 4:143–50.

Yeni Ndoluanak, Christian Bernard Nicholas Djami. 2022. “Penggunaan Media Gambar Dalam Pembelajaran IPA Pada Materi Bagian-Bagian Tubuh Hewan Kelas IV Di SD Negeri Salatiga 02 Pendahuluan” 12 (1): 49–57.

Amakraw, Yolanda, and Niermadani Kartika. 2022. “Strategi Implementasi Praktikum Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Untuk Siswa Sekolah Dasar Dan Menengah.” Science Education Research (Search) Journal 1 (1): 34–41. https://e-jurnal.iainsorong.ac.id/index.php/jaser/article/view/1236.

Ariyani, Dessy. 2022. “Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA Dengan Menerapkan Model Pembelajan Picture And Picture” 8 (April): 66–74.

Dina, Risma, Mardiani Mardiani, Nur Jannah, and Praja Winata. 2025. “Prinsip Dan Kriteria Pemilihan Media Pembelajaran.” Jurnal Generasi Tarbiyah: Jurnal Pendidikan Islam 4 (1): 1–10. https://doi.org/10.59342/jgt.v4i1.344.

Fatmawati, Fatmawati. 2019. “Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Dengan Bantuan Media Gambar Terhadap Motivasi Dan Hasil Belajar Ipa Siswa Kelas V Sd 110 Jekka.” Jurnal Pendidikan Dasar Dan Keguruan 4 (2): 13–22. https://doi.org/10.47435/jpdk.v4i2.315.

Febrianto, A., Chan, R., & Karoma, K. 2025. “Analisis Hubungan Kepribadian Siswa Dengan Karakteristik Kognitif Dan Afektif Dalam Pembelajaran: Kajian Studi Literatur. Jurnal Pendidikan Indonesia: Teori, Penelitian, Dan Inovasi, 5(3).” 5 (3). https://doi.org/10.59818/jpi.v5i3.1639.

Hilman, Megawati Mahalil Asna. 2022. “SABILUL MUTTAQIN MOJOKERTO Megawati Mahalil Asna.”

Husairi. 2021. “Alifbata: Jurnal Pendidikan Dasar” 1 (2): 17–32.

Hutagalung, Ferdianto, Sriyanti Br Pasaribu, Puput Sarah Hutabarat, and Helena. DKK Turnip. 2025. “Konsep Dasar Motivasi.” Diakses Dari: Http://Eprints. Dinus. Ac. Id/14531/1 … 3 (1): 42–53. http://eprints.dinus.ac.id/14531/1/[Materi]_Desy_Herma_Fauza,_SE.,_MM_-_BAB_10._MOTIVASI.pdf.

Kholifah, Puput Nur, Nazwa Putri Heriansyah, Siva Nurjannah, Anisiyah Nur Hafni, Aulia Radiatul Janah, Muhammad Chikal Albantani, Novita Nur Istiqomah, et al. 2024. “Peran Gambar Sebagai Media Pembelajaran Efektif Di SMP Negeri 2 Petir.” Gudang Jurnal Multidisiplin Ilmu 2 (12): 34–37. https://gudangjurnal.com/index.php/gjmi/article/view/501.

Laili Rahmi, Delya Yuswanti. 2021. “Meningkatan Motivasi Belajar Menggunakan Model Pembelajaran Picture and Picture Pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam” 1 (2): 73–85.

Nadila Putri Lestari, and Ari Suriani. 2025. “Peran Media Gambar Dalam Meningkatkan Pemahaman Siswa Terhadap Materi IPA Di Sekolah Dasar.” Jurnal Nakula : Pusat Ilmu Pendidikan, Bahasa Dan Ilmu Sosial 3 (4): 219–26. https://doi.org/10.61132/nakula.v3i4.1951.

Ni Made Arie Kusuma Putri, Ni Wayan Suniasih. 2022. “Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Melalui Media Powerpoint Interaktif Berbasis Kontekstual Pada Muatan IPA Kelas IV SD” 10 (2): 233–43.

Padhillah. 2024. “PENINGKATKAN MOTIVASI SISWA MENGGUNAKAN MODEL PICTURE AND PICTURE DI KELAS III SDN 12 PANAI HILIR” 11 (2): 100–121.

Ricardo, and Rini Intanssari Meilani. 2017. “Impak Minat Dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa (The Impacts of Students’ Learning Interest and Motivation on Their Learning Outcomes).” Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran 1 (1): 79–92. http://ejournal.upi.edu/index.php/jpmanper/article/view/00000.

Rusmini, Mimin. 2021. “141 Inclusive: Journal of Special Education” VII (01): 141–49.

Safitri. 2023. “Media Gambar, Motivasi, Hasil Belajar IPA.” Jurnal Primary Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau 7 (April): 137–48.

Sari, Indah. 2018. “Motivasi Belajar Mahasiswa Program Studi Manajemen Dalam Penguas.” Manajemen Tools 9 (1): 41–52. http://jurnal.pancabudi.ac.id/index.php/JUMANT/article/view/191.

Septriyani Gebi, Mila Lestari, Vera Rosdianti, Renita, Nona Riswana. 2022. “PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA SD MELALUI MEDIA GAMBAR STKIP Rokania-Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Abstrak” 3 (1): 32–38.

Silahuddin, Pengenalan Klasifikasi, Karakteristik, Dan Fungsi Media Pembelajaran Ma Al-Huda Karang MelatiAnang. 2022. “Pengenalan Klasifikasi, Karakteristik, Dan Fungsi Media Pembelajaran Ma Al-Huda Karang Melati.” Idaarotul Ulum (Jurnal Prodi MPI) 4 (02 (Desember)): 162–75.

Tafonao, Talizaro. 2018. “Peranan Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa.” Jurnal Komunikasi Pendidikan 2 (2): 103. https://doi.org/10.32585/jkp.v2i2.113.

Tembang, Yonarlianto, and Sulton Suharjo. 2017. “Melalui Model Pembelajaran Think Pair Share Berbantuan Media Gambar Di Sekolah Dasar.” Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan 2 (6): 812–17.

Wahyuni, Ayu Sri. 2022. “Jurnal Pendidikan MIPA” 12:118–26.

Wora, Theresia Wea, Anselmus Boy Baunsele, Adry Gabriel Sooai, and Merpiseldin Nitsae. 2023. “Pemanfaatan Media Gambar Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar” 4:143–50.

Yeni Ndoluanak, Christian Bernard Nicholas Djami. 2022. “Penggunaan Media Gambar Dalam Pembelajaran IPA Pada Materi Bagian-Bagian Tubuh Hewan Kelas IV Di SD Negeri Salatiga 02 Pendahuluan” 12 (1): 49–57.

Published

2025-12-30

How to Cite

Delia Kurniawati, Leni Rafiatul Hidayah, Putri Dewi Harsanti, & Tantri Rahma Suci. (2025). ANALISIS PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN IPA DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI SISWA DI SD. Indonesian Journal of Elementary Education (IJETE), 1(2), 126–136. https://doi.org/10.62567/ijete.v1i2.1754