GREEN DAKWAH BERBASIS ABCD, PENGEMBANGAN BANK SAMPAH SEBAGAI PENDIDIKAN LINGKUNGAN DI DESA PAMMESAKANG

Authors

  • Muftihaturrahmah Universitas Islam Negeri Palopo
  • Nurhalisa Universitas Islam Negeri Palopo
  • Rizky Fauziah Universitas Islam Negeri Palopo
  • Nur Rahma Universitas Islam Negeri Palopo
  • Husnul Khatimah Universitas Islam Negeri Palopo
  • Hidayat Nurwahid Saleh Universitas Islam Negeri Palopo
  • Ahmad Muhajir Universitas Islam Negeri Palopo
  • Afham Mamu Universitas Islam Negeri Palopo
  • Andi Musafir Rusyaidi Universitas Islam Negeri Palopo
  • Nilam PermatasarI Munir Universitas Islam Negeri Palopo

DOI:

https://doi.org/10.62567/jpi.v2i1.1859

Keywords:

Green Dakwah; Asset-Based Community Development (ABCD); bank sampah; pendidikan lingkungan; pemberdayaan masyarakat; Desa Pammesakang.

Abstract

Penelitian ini membahas implementasi Green Dakwah berbasis Asset-Based Community Development (ABCD) dalam pengembangan bank sampah sebagai media pendidikan lingkungan di Desa Pammesakang. Pendekatan ABCD digunakan untuk menggali potensi lokal masyarakat, termasuk modal sosial, budaya gotong royong, dan nilai-nilai keagamaan yang menjadi dasar gerakan dakwah ekologis. Melalui metode kualitatif dengan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi, penelitian ini menemukan bahwa bank sampah tidak hanya berfungsi sebagai sarana pengelolaan limbah, tetapi juga sebagai ruang edukasi lingkungan yang mendorong perubahan perilaku masyarakat menuju pola hidup berkelanjutan. Program Green Dakwah terbukti efektif dalam meningkatkan kesadaran ekologis melalui integrasi nilai-nilai Islam, seperti amanah, kebersihan, dan tanggung jawab sosial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kolaborasi antara tokoh agama, pemerintah desa, dan kelompok masyarakat mampu memperkuat keberlanjutan bank sampah dan menjadikannya model pemberdayaan berbasis aset lokal. Dengan demikian, pendekatan ABCD dalam Green Dakwah memberikan kontribusi nyata terhadap peningkatan kualitas lingkungan sekaligus membangun kemandirian masyarakat Desa Pammesakang.

References

Arfan, Muhammad, and Dora Hatika Pertiwi. 2025. “Eksistensi Seni Dalam Program Kuliah Kerja Nyata: Studi Kasus Desa Cihideung Udik Melalui Pendekatan ABCD (Asset Based Community Development).” Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa 2 (11): 5305–15. https://doi.org/10.59837/jpmba.v2i11.1965.

Aziz, Helmi, Dinar Nur Inten, and Dewi Mulyani. 2020. “Pemberdayaan Berbasis Asset Based Community Development ( ABCD ) Untuk Meningkatkan Kompetensi Profesional Guru Madrasah Di Era Industri 4 . 0” 4 (September): 321–31.

Azizah, Widhah Nur, Mohammad Ishom, and Edi Widianto. 2020. “DIKLUS : Jurnal Pendidikan Luar Sekolah Bank Sampah Sebagai Alternatif Strategi Pemberdayaan Masyarakat Waste Bank As An Alternative Community Empowerment Strategy Developing The Thematic Tourism Village " Kampung Putih " In Malang City” 2 (September): 88–100.

Group, World, and Subodh Gupta. 2020. WHO Guideline on Early Childhood Development.

La, Jumarddin, Ismail Suardi, Fakultas Tarbiyah, Keguruan Mipa, and Iain Kendari. n.d. “ISLAM DAN KONSERVASI : Pendekatan Dakwah Dalam Pelestarian Lingkungan.”

Ministry of Health of the Republic of Indonesia. 2022. “Results of the 2022 Indonesian Nutritional Status Survey (SSGI).” Kemenkes, 1–99.

Nain, Umar. 2023. Pembangunan Dan Pemberdayaan. Pembangunan Dan Pemberdayaan Masyarakat.

Of, T H E State. 2020. The State of Food Security and Nutrition in the World 2020. The State of Food Security and Nutrition in the World 2020. https://doi.org/10.4060/ca9692en.

Tinggi, Sekolah, Agama Islam, Walisembilan Semarang, Universitas Islam, Negeri Walisongo, Universitas Islam, and Negeri Walisongo. 2021. “PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI BANK SAMPAH BERKAH JAYA PLASTINDOOLEH DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN KOTAWARINGIN BARAT” 7 (2): 305–19. https://doi.org/10.22373/al-ijtimaiyyah.v7i2.10199.

Published

2026-01-04

How to Cite

Muftihaturrahmah, Nurhalisa, Rizky Fauziah, Nur Rahma, Husnul Khatimah, Hidayat Nurwahid Saleh, … Nilam PermatasarI Munir. (2026). GREEN DAKWAH BERBASIS ABCD, PENGEMBANGAN BANK SAMPAH SEBAGAI PENDIDIKAN LINGKUNGAN DI DESA PAMMESAKANG . Jurnal Pengabdian Indonesia (JPI), 2(1), 375–382. https://doi.org/10.62567/jpi.v2i1.1859

Similar Articles

<< < 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)